Tema Hari itu adalah "Syarat Menjadi Lebih Baik".
dikatakan ada 4 hal untuk mengubah dari yang belum baik menjadi baik ATAU dari yang baik menjadi lebih baik, yaitu:
1. Mencari
2. Menjaga / Merawat
3. Menggunakan seperlunya
4. Menanam Kembali (dimana maksudnya adalah apa yang kita punya hari ini merupakan hasil dari perbuatan kita di masa lampau jadi hendaknya kita jika ingin mempertahankan / meningkatkan apa yang kita dapatkan maka kita harus menanam kembali).
dikatakan ada 4 hal untuk mengubah dari yang belum baik menjadi baik ATAU dari yang baik menjadi lebih baik, yaitu:
1. Mencari
2. Menjaga / Merawat
3. Menggunakan seperlunya
4. Menanam Kembali (dimana maksudnya adalah apa yang kita punya hari ini merupakan hasil dari perbuatan kita di masa lampau jadi hendaknya kita jika ingin mempertahankan / meningkatkan apa yang kita dapatkan maka kita harus menanam kembali).
ada beberapa cerita menarik yaitu dimana pada awal kebaktian, umat yang hadir masih sedikit dan di wajah ibu imelda sedikit cemas karena beliau sudah menyiapkan tempat yang cukup besar. tetapi keraguan itu langsung lenyap begitu ketika para Bhante datang dan waktu menunjukkan pukul 07.30. hasilnya anda dapat lihat sendiri... dari daftar hadir terhitung 84 orang tetapi itu pun masih terlihat beberapa umat yang masih berdatangan (walaupun telat...)lagi serius mendengarkan ceramah, saya malah foto-foto. (ada anak kecil pasang pose metal. ;p)
2 comments:
yg ceramah bhante Saddhaviro Thera pula. bgs2 ^^
@ metta : iya, tapi kali ini di tempat mu rasanya pak Wowor.. sep.. ganti nama blog nih met?
Post a Comment